Minggu, November 2, 2025
Akses Nusantara
kosong
View All Result
  • Beranda
  • Daerah
  • Komunitas
  • TNI – POLRI
  • Prestasi
  • Suara Milenial
  • Top News
  • Nasional
  • Beranda
  • Daerah
  • Komunitas
  • TNI – POLRI
  • Prestasi
  • Suara Milenial
  • Top News
  • Nasional
kosong
View All Result
Akses Nusantara
kosong
View All Result
Home Bela Negara

PPAD Jatim dan FKBN Lamongan Kunjungi Pabrik Kopi Giras dan Nu Drizce, Ada apa ya?

Forum Kader Bela Negara

Ditulis Oleh redaksi akses nusantara
21 Februari 2023
arsip Bela Negara, Daerah, Organisasi
PPAD Jatim dan FKBN Lamongan Kunjungi Pabrik Kopi Giras dan Nu Drizce, Ada apa ya?
Share on FacebookShare on Twitter

PPAD Jatim dan FKBN Lamongan Kunjungi Pabrik Kopi Giras dan Nu Drizce, Ada apa ya?

Lamongan, Aksesnusantara.id – Dalam rangka mengembangkan dan menguatkan ekonomi kerakyatan, Persatuan Purnawirawan Angkatan Darat (PPAD) Provinsi Jawa Timur (Jatim) bersama Forum Kader Bela Negara (FKBN) Kabupaten Lamongan kunjungi Pabrik Pembuatan Kopi Giras di Desa Jatironggo Kecamatan Glagah dan Pabrik Air Mineral NU-Drizce di Desa Sumberagung Kecamatan Brondong Kabupaten Lamongan Provinsi Jawa Timur, Senin (20/2/2023) siang.

Ketua PPAD Jatim, Mayjen TNI (purn.) Drs. Wibisono Poespitohadi, M.Sc., M.Si. (Han) mengatakan, agenda kunjungan kali ini merupakan perwujudan pengembangan dan penguatan ekonomi kerakyatan.

“Nantinya kita akan melakukan kerjasama pengembangan di bidang perekonomian melalui koperasi PPAD di seluruh Jatim,” ungkapnya.

BERITA TERKAIT

Dandim 1710/Mimika Dampingi Bupati dan Wakil Bupati Mimika Saat Melaksanakan Kunjungan Kerja di Distrik Mimika Barat Jauh

Di Tengah Pembangunan Desa, Satgas TMMD ke-126 Kodim 1505/Tidore Tetap Istiqamah Beribadah

Ditambahkan oleh Mayjen Wibisono, pihaknya melihat langsung proses produksi Kopi Giras dan Air Mineral NU-Drizce yang nantinya akan melakukan dilanjutkan dengan melakukan MoU kerjasama.

“Insyaallah, Kamis, 2 Maret 2023 mendatang akan kita laksanakan penandatanganan kerjasama dan besok harinya kita Kenalkan produk UMKM tersebut ke Batalyon 500 Surabaya dan 516 Gresik,” tandasnya.

Senada, Ketua Pengawas PPAD Jatim, Brigjen TNI (purn.) Aldian Gondokusumo, SE. menegaskan, Tim PPAD Jatim bersama FKBN Kabupaten Lamongan berkomitmen mengembangkan perekonomian kerakyatan.

“Kita adakan kunjungan ke Kopi Giras dan Air Mineral NU-Drizce yang nantinya bakal bermitra untuk pengembang ekonomi,” tegas Aldian, Ketua Pengawas PPAD Jatim yang sekaligus yang menjadi Dewan Pakar FKBN Kabupaten Lamongan.

Sementara itu, Anggota Kader Bela Negara Kabupaten Lamongan, Bayu Fasari menyambut baik kerjasama yang digagas bersama untuk pengembangan ekonomi kerakyatan, untuk produk asli kabupaten Lamongan itu.

Kunjungan PPAD bersama FKBN Bakorda Kabupaten Lamongan di Pabrik NU-Drizce, Kecamatan Brondong, Kabupaten Lamongan. Foto : Ist/FKBN Lamongan.

“Ini bagus, untuk pengembangan sektor UMKM yang ada di Kabupaten Lamongan. Kopi Giras dan Air Mineral NU-Drizce apalagi termasuk produk asli Lamongan. FKBN berkomitmen membantu mengembangkan UMKM lokal, biar menjadi sebuah kebanggaan kita bersama sebagai masyarakat kabupaten Lamongan,” ujarnya.

Ia berharap, UMKM di Lamongan berkembang pesat baik di dalam maupun luar Kabupaten Lamongan, khususnya Jawa timur.

“Harapan kami bersama produk UMKM Lamongan ini bisa tembus pangsa pasar Jatim bahkan nasional kedepannya,” tutup Bayu.

Selain itu, dalam akhir rangkaian kegiatan PPAD bersama FKBN Lamongan, digelar juga pertemuan bisnis preview oleh kelompok kerja muda kreatif Simdes Zayyan Solusindo, tentang produk digital manajemen desa serta susu kambing dan teh herbal. (*FKBN-LA)

Tags: FKBN LamonganKopi GirasNu DrizcePPAD Jatim
SendShareTweet
Previous Post

Milad Bersama Ratusan Yatim di Onnea Cafe.

Next Post

Peduli Warga Terdampak Banjir, Giat Sosial Bagi Sembako di Lamongan.

BERITA TERKAIT

Dandim 1710/Mimika Dampingi Bupati dan Wakil Bupati Mimika Saat Melaksanakan Kunjungan Kerja di Distrik Mimika Barat Jauh
Daerah

Dandim 1710/Mimika Dampingi Bupati dan Wakil Bupati Mimika Saat Melaksanakan Kunjungan Kerja di Distrik Mimika Barat Jauh

1 November 2025
Di Tengah Pembangunan Desa, Satgas TMMD ke-126 Kodim 1505/Tidore Tetap Istiqamah Beribadah
Daerah

Di Tengah Pembangunan Desa, Satgas TMMD ke-126 Kodim 1505/Tidore Tetap Istiqamah Beribadah

1 November 2025
Babinsa Mapurujaya Tanamkan Nilai Cinta Tanah Air kepada Siswa SD YPPK Kaugapu
Daerah

Babinsa Mapurujaya Tanamkan Nilai Cinta Tanah Air kepada Siswa SD YPPK Kaugapu

31 Oktober 2025
Latih Ketangkasan Prajurit, Kodim 1710/Mimika Gelar Latihan Pencak Silat Militer
Daerah

Latih Ketangkasan Prajurit, Kodim 1710/Mimika Gelar Latihan Pencak Silat Militer

30 Oktober 2025
Wujud Kepedulian, Satgas TMMD dan Warga Kompak Perbaiki Jalan Desa
Daerah

Wujud Kepedulian, Satgas TMMD dan Warga Kompak Perbaiki Jalan Desa

30 Oktober 2025
Warga Pusingkan Limbah Bau Tak Sedap Kandang Ayam di Bandungrejo Ngasem Bojonegoro
Daerah

Warga Pusingkan Limbah Bau Tak Sedap Kandang Ayam di Bandungrejo Ngasem Bojonegoro

30 Oktober 2025

Hari Nasional :

HUT TNI 80

Info :

Promotion :

BERITA TERKAIT

Semarakkan HUT RI Ke-79 di Perbatasan RI-PNG, Satgas Pamtas Yonif 726/Tml Amankan Kegiatan Karnaval Dan Seni Budaya Nusantara Di Distrik Elikobel

Semarakkan HUT RI Ke-79 di Perbatasan RI-PNG, Satgas Pamtas Yonif 726/Tml Amankan Kegiatan Karnaval Dan Seni Budaya Nusantara Di Distrik Elikobel

17 Agustus 2024
Anggota Koramil 03/Serengan Berpartisipasi dalam Kegiatan Donor Darah

Anggota Koramil 03/Serengan Berpartisipasi dalam Kegiatan Donor Darah

18 Mei 2022
Pamen TNI AU Raih Gelar Doktor Predikat Cumlaude di Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Jakarta

Pamen TNI AU Raih Gelar Doktor Predikat Cumlaude di Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Jakarta

7 November 2024
Kasi Ops Korem 012/TU Hadiri Rapat Paripurna DPRK Aceh Barat

Kasi Ops Korem 012/TU Hadiri Rapat Paripurna DPRK Aceh Barat

5 November 2024
Satgas TMMD Ke-119 Kodim 1715/Yahukimo Gelar Aksi Sosial Donor Darah

Satgas TMMD Ke-119 Kodim 1715/Yahukimo Gelar Aksi Sosial Donor Darah

4 Maret 2024
Load More

Media Bela Negara :

Akses Nusantara

Aksesnusantara.id ©2021

Navigate Site

  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Kebijakan Privasi

Follow Us

kosong
View All Result
  • Beranda
  • Daerah
  • Komunitas
  • TNI – POLRI
  • Prestasi
  • Suara Milenial
  • Top News
  • Nasional
  • Login

Aksesnusantara.id ©2021

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In