Jumat, Januari 2, 2026
Akses Nusantara
kosong
View All Result
  • Beranda
  • Daerah
  • Komunitas
  • TNI – POLRI
  • Prestasi
  • Suara Milenial
  • Top News
  • Nasional
  • Beranda
  • Daerah
  • Komunitas
  • TNI – POLRI
  • Prestasi
  • Suara Milenial
  • Top News
  • Nasional
kosong
View All Result
Akses Nusantara
kosong
View All Result
Home TNI

Babinsa Pos-Ramil 1714-07/Fawi Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa di Distrik Fawi

Ditulis Oleh jurnalis akses nusantara
11 Desember 2025
arsip TNI
Babinsa Pos-Ramil 1714-07/Fawi Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa di Distrik Fawi
Share on FacebookShare on Twitter

Fawi – Babinsa Pos-Ramil 1714-07/Fawi Serka Gian Ramandei bersama para Babinsa lainnya turut mendampingi pelaksanaan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa kepada warga di Distrik Fawi, Kabupaten Puncak Jaya. Kegiatan tersebut berlangsung di Gedung Bank Papua Kampung Fawi, Kamis (11/12/2025).

 

Sebanyak sembilan (9) kampung di Distrik Fawi menerima BLT Dana Desa dengan total anggaran yang dicairkan mencapai Rp 4.377.560.000.

 

BERITA TERKAIT

Prajurit TNI Rampungkan Renovasi Jembatan Gantung Garuda, Akses Desa Bandar Kuala Kembali Pulih

Lewati Pergantian Tahun dengan Ibadah, Panglima TNI Hadiri Tausiah dan Muhasabah bersama Prajurit

Dalam kesempatan tersebut, Kepala Distrik Fawi, Simeon Omo, dalam sambutannya menyampaikan apresiasi kepada seluruh instansi pemerintah, khususnya para Babinsa Pos-Ramil 1714-07/Fawi yang selalu aktif mendampingi berbagai kegiatan di wilayah binaan.

 

“Kami berharap penyaluran Dana Desa ini berjalan baik dan lancar. Kehadiran Babinsa sangat membantu dalam menjaga ketertiban serta memastikan distribusi bantuan berlangsung aman dan tertib,” ujarnya.

 

Ia menegaskan bahwa penyaluran BLT Dana Desa juga menjadi upaya untuk menjaga keharmonisan sosial, sehingga tidak ada kecemburuan ataupun kesenjangan antarmasyarakat yang dapat memicu konflik. Salah satu warga penerima BLT turut menyampaikan rasa syukur dan terima kasih atas bantuan yang diberikan pemerintah.

 

“Bantuan ini sangat membantu kami untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga dan membeli sembako. Terima kasih kepada pemerintah yang masih memperhatikan kami,” ungkapnya.

 

Sementara itu, Danpos Pos-Ramil 1714-07/Fawi, Serka Gian Ramandei, menyampaikan bahwa pihaknya akan selalu siap mendukung setiap program pemerintah demi kesejahteraan masyarakat. “Kami selaku aparat kewilayahan akan terus hadir mendampingi dan memastikan kegiatan pemerintah desa berjalan dengan baik. Semoga BLT Dana Desa ini dapat meringankan beban masyarakat,” tegasnya. (Pen Kodim 1714/PJ)

 

SendShareTweet
Previous Post

Sambut Hari Juang TNI AD, Kodim 1710/Mimika Gelar Bakti Kesehatan Bagi Masyarakat

Next Post

TNI Percepat Konektivitas Aceh: Proyek Jembatan Bailey Dikebut di Titik-Titik Kritis

BERITA TERKAIT

Prajurit TNI Rampungkan Renovasi Jembatan Gantung Garuda, Akses Desa Bandar Kuala Kembali Pulih
TNI

Prajurit TNI Rampungkan Renovasi Jembatan Gantung Garuda, Akses Desa Bandar Kuala Kembali Pulih

2 Januari 2026
Lewati Pergantian Tahun dengan Ibadah, Panglima TNI Hadiri Tausiah dan Muhasabah bersama Prajurit
TNI

Lewati Pergantian Tahun dengan Ibadah, Panglima TNI Hadiri Tausiah dan Muhasabah bersama Prajurit

2 Januari 2026
TNI

Awali Pelaksanaan Tugas Di Tahun 2026, Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Apel Luar Biasa

2 Januari 2026
Bumi Ajusta Menghijau, Danmenarmed 2 Kostrad Pimpin Gerakan Tanam Pohon
TNI

Bumi Ajusta Menghijau, Danmenarmed 2 Kostrad Pimpin Gerakan Tanam Pohon

2 Januari 2026
Wakil Panglima TNI Dampingi Presiden RI Tinjau Pembangunan Rumah Hunian Danantara di Aceh Tamiang
TNI

Wakil Panglima TNI Dampingi Presiden RI Tinjau Pembangunan Rumah Hunian Danantara di Aceh Tamiang

2 Januari 2026
Wapang TNI Dampingi Presiden Prabowo Tinjau Jembatan Bailey dan Posko Kesehatan di Tapanuli Selatan
TNI

Wapang TNI Dampingi Presiden Prabowo Tinjau Jembatan Bailey dan Posko Kesehatan di Tapanuli Selatan

2 Januari 2026

Hari Nasional :

HUT TNI 80

Info :

Promotion :

BERITA TERKAIT

Rapatkan Barisan,Relawan RI-08 BN, Siap Menangkan Prabowo Subianto Jadi Presiden 2024-2029

Rapatkan Barisan,Relawan RI-08 BN, Siap Menangkan Prabowo Subianto Jadi Presiden 2024-2029

18 Oktober 2023
Personel Lantamal IV Ikuti Safari Bintal Tahun 2023.

Personel Lantamal IV Ikuti Safari Bintal Tahun 2023.

2 Februari 2023
Perkuat Mitigasi Bencana, Personel Kodim 1710/Mimika Ikuti Apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi 2025

Perkuat Mitigasi Bencana, Personel Kodim 1710/Mimika Ikuti Apel Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi 2025

5 November 2025
Pengabdian di Tapal Batas RI-PNG, Satgas Pamtas Yonif 726/Tml Ajarkan Calistung Siswa SD Kampung Baidub

Pengabdian di Tapal Batas RI-PNG, Satgas Pamtas Yonif 726/Tml Ajarkan Calistung Siswa SD Kampung Baidub

30 Juli 2024
104 Personel Lanud Sultan Hasanuddin Laksanakan Test Kesamaptaan Jasmani, Ujian Kenaikan Pangkat

104 Personel Lanud Sultan Hasanuddin Laksanakan Test Kesamaptaan Jasmani, Ujian Kenaikan Pangkat

3 Mei 2024
Load More

Media Bela Negara :

Akses Nusantara

Aksesnusantara.id ©2021

Navigate Site

  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Kebijakan Privasi

Follow Us

kosong
View All Result
  • Beranda
  • Daerah
  • Komunitas
  • TNI – POLRI
  • Prestasi
  • Suara Milenial
  • Top News
  • Nasional
  • Login

Aksesnusantara.id ©2021

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In